Definisi
Telematika
Berasal dari
bahasa Perancis :"Telematique" (dipopulerkan pertama kali pada tahun
1978 oleh Simon Nora dan Alain Minc dalam bukunya yang berjudul L'Information
De La Societe)
-Istilah
telematika merujuk pada perkembangan konvergensi antara teknologi
telekomunikasi, media, dan informatika yang semula masing-masing berkembang
secara terpisah. Konvergensi telematika kemudian dipahami sebagai sistem
elektronik berbasiskan digital atau the net oleh MK. Hukum Telematika FH UI.